VISI DAN MISI

SELAMAT DATANG DI SMA NEGERI 1 LALAN



VISI DAN MISI

VISI DAN MISI SMA NEGERI 1 LALAN

A. Visi SMA NEGERI 1 LALAN adalah:

 

Membentuk generasi cerdas yang berkarakter, berbudi pekerti luhur, berwawasan global, menguasai teknologi sesuai dengan perkembangan zaman sehingga mampu bersaing di era baru

 

Indikator Visi SMA NEGERI 1 LALAN adalah:

  1. Memiliki budi pekerti dan akhlak mulia.
  2. Memiliki kecintaan terhadap bangsa dan Negara Indonesia.
  3. Memiliki kecintaan terhadap budaya daerah.
  4. Memiliki semangat untuk meraih prestasi secara berkelanjutan.
  5. Memiliki  rasa  solidaritas  dan  toleransi  terhadap keanekaragaman  bangsa Indonesia.
  6. Menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi.
  7. Memiliki sikap kritis, kreatif, komunikatif, dan kolaboratif.
  8. Memiliki kemandirian belajar dan berorganisasi.
  9. Memiliki kecintaan terhadap budaya membaca dan menulis dimanapun berada.
  10. Membudayakan pengolahan sampah/limbah di sekolah dan/atau di lingkungan.
  11. Membudayakan daur ulang sampah/limbah di sekolah dan/atau di lingkungan.
  12. Membudayakan pengurangan sampah/limbah di sekolah dan/atau lingkungan.
  13. Menjalin hubungan dengan lembaga-lembaga Pendidikan.

 

    B)  Misi SMA NEGERI 1 LALAN

Untuk mencapai visi dan membentuk Karakter Profil Pelajar Pancasila, maka SMA Negeri 1 Lalan menetapkan misi sebagai berikut.

  1. Membentuk peserta didik yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
  2. Mengembangkan karakter peserta didik untuk cinta tanah air.
  3. Membentuk peserta didik yang mampu mengembangkan potensi daerah.
  4. Membangun karakter peserta didik menjadi pembelajar sepanjang hayat.
  5. Mengembangkan rasa solidaritas dan toleransi peserta didik melalui kegiatan intrakurikuler maupun ekstrakurikuler.
  6. Meningkatkan  pembelajaran  yang  dapat mengembangkan  peserta  didik  yang unggul dalam ilmu pengetahuan dan teknologi dengan memanfaatkan kemajuan teknologi informasi.
  7. Mengembangkan  sikap  kritis,  kreatif,  komunikatif,  dan  kolaboratif  melalui intrakurikuler dan projek profil pelajar Pancasila.
  8. Mengembangkan life skill peserta didik melalui kegiatan intrakurikuler maupun ekstrakurikuler
  9. Membudayakan literasi melalui intrakurikuler dan projek profil pelajar Pancasila.
  10. Mengembangkan karakter peserta didik melalui pembelajaran yang berbasis kearifan lingkungan dan pengembangan kultur sekolah
  11. Menciptakan lingkungan bersih, hijau, sejuk, rindang, aman, nyaman dan berwawasan wiyata mandala.
  12. Mengembangkan  networking  dengan  lembaga-lembaga  pendidikan  maupun DUDI baik lokal, nasional maupun internasional untuk peningkatan kualitas/pengembangan sekolah.
  13. Mengembangkan potensi diri peserta didik menjadi manusia yang tangguh menghadapi persaingan global.

BERITA TERBARU


Blog Himbauan Menjaga dan Melestarikan Lingkungan

Tips Merayakan Pergantian Tahun Baru di Masa Pandemi

Kelebihan dan Kekurangan Sistem Pendidikan di Indonesia

Fakta Menarik Tentang Unsri

Berita Seputar Kita


Kontak


Alamat :

Desa Bandar Agung Kecamatan Lalan

Telepon :

08117195500

Email :

smanegeri1lalan@gmail.com

Website :

sman1lalan.sch.id

Media Sosial :

PPDB ONLINE


PPDB ONLINE

PENGUMUMAN UN


PENGUMUMAN UN

Kalender


Januari 2026

Mg Sn Sl Rb Km Jm Sb
1 2 3
4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15 16 17
18 19 20 21 22 23 24
25 26 27 28 29 30 31

CEK NISN


CEK NISN

Pooling


Sarana/ Prasarana apakah yang menurut anda perlu di tambah di SMA Negeri 1 Lalan?

  Laboratoruim Bahasa
  Ruang Serba Guna/ Aula
  Lapangan Pencak Silat
  Tempat Parkir Sepeda Motor
  Tidak ada

  Hasil Polling